HALLOTERNATE.COM - Lenovo Tab P11 Gen 2 memang salah satu Tablet yang tidak begitu familiar seperti Tablet lain yang dihadirkan para vendor ternama seperti Samsung, Oppo, Apple, Xiaomi dan bahkan Vivo.
Namun, siapa sangka Lenovo Tab P11 Gen 2 ternyata salah satu Tablet paling canggih yang dibanderol jauh lebih murah dari kompetitornya di atas.
Lenovo Tab P11 Gen 2 disebut sebagai Tablet serba bisa berkat kemampuan yang dibekali lewat spesifikasinya.
Hal itu karena tablet dari Lenovo ini disokong oleh baterai dengan kapasitas 7700mAh.
Jika melihat secara tampilan, tablet ini memiliki ukuran 11.5 inci dengan jenis layar IPS LCD.
Lalu ditambahkan sebuah refresh rate 60Hz berpadu resolusi sebesar 1200x2000 piksel.
Baca Juga: RAJANYA TABLET MURAH! Pilih Huawei MatePad 10.4 Atau Oppo Pad Air? Tawarkan Baterai Tahan Lama
Soal tenaga utamanya dikuati oleh chipset mumpuni dari MediaTek Helio G99 GPU Mali-G57 MC2.
Artikel Terkait
CEO Xiaomi Angkat Bicara Soal Rumor Xiaomi 13 Ultra, Ada Bocoran Spesifikasi HP Xiaomi Terbaru 2023 ini
MENGGIURKAN! Samsung Rilis Tablet 2 Jutaan Terbaik Pas Buat Sekolahan, Baterai Tahan Lama, Memori 1 TB
BANTING HARGA! Samsung Galaxy Tab S7 FE 5G Usung Baterai 10.090 mAh, RAM 6 GB dan Fast Charging 45 W
Saingi Apple! Samsung Rilis Tablet Canggih dengan Chip Snapdragon 8 Gen 1, Layar 12 Inci dan RAM 12 GB
Kepincut Tablet Huawei MatePad C5e? Harganya Makin Murah Meriah, Pamer Layar 10 Inci dan Baterai Tahan Lama